Berbagai tokoh kartun terkenal menjadi
inspirasi kami untuk membuat box Karakter ini. Dimulai dari icon terkenal Walt
Disney “Mickey dan Minnie”, tokoh kartun Jepang “Doraemon”, si Lucu “Piyo-Piyo”,
kodok menawan “Keropi”, karakter Owl dan Rilakuma. Box Karakter ini dibuat
sedemikian rupa sehingga setiap lekukan mengikuti bentuk muka dari karakter
tersebut.
Box karakter ini sangat cocok untuk
souvenir di hari ulang tahun si kecil ataupun sebagai theme Baby Hampers.
Box Karakter terdiri dari:
cm
cm
cm
cm
0 comments :
Posting Komentar